Bahan yang diperlukan:
- 4 gelas kentang rebus yang dilumatkan
- 7 gelas santan
- 2 1/2 gelas gula
- 2 1/2 gelas tepung kanji
- garam secukupnya
- pewarna hijau secukupnya
- Campur semua bahan menjadi satu, kecuali kentang, aduk sampai tercampur rata.
- Masukkan kentang lumat dalam campuran tadi, saring sampai licin.
- Kukus dalam cetakan empat persegi yang telah diolesi minyak, kukus selapis-selapis.
No comments:
Post a Comment